
Inilah Daftar Universitas di Yogyakarta yang Terbaik dan Terfavorit di Indonesia
Yogyakarta memang terkenal sebagai salah satu kota pendidikan terbaik di Indonesia. Tidak heran jika banyak universitas di Yogyakarta yang menjadi favorit bagi para calon mahasiswa. Inilah daftar universitas di Yogyakarta yang terbaik dan terfavorit di Indonesia. Salah satu universitas terbaik di Yogyakarta adalah Universitas Gajah Mada (UGM). Menurut Prof. Dr. Ir. Panut Mulyono, M.Eng., Rektor…